Cara Memasang Kotak Komentar Facebook dan Blog. Setelah pada kesempatan sebelumnya saya bahas
Cara Mudah Memasang Widget Like box Fanspage Facebook Melayang, dan pada kesempatan kali ini saya akan bahas cara membuat komentar facebook di blog. mungkin sudah tidak asing lagi anda yang sudah berkunjung ke sebuah blog dan menemukan kotak komentar facebook seperti di blog saya ini. kotak komentar facebook di blog ini juga sangat banyak di gunakan oleh para bloger karena dengan menggunakan komentar facebook di blog akan membuat blog semakin menarik dan tentunya banyak yang akan koment, karena situs sosial media facebook sedang popular saat ini.
Memaasang kolom komentar facebook pada blog.
Dengan memasang kolom komentar facebook di blog anda sudah mempercantik blog anda, karena kolom komentar facebook juga banyak di gunakan di blog terkenal, karena kolom komentar facebook di blog membuat blog semakin ramai, selain mempercantik blog, kolom komentar facebook juga bisa di bilang sebauh teknik seo agar orang memberi komentar pada blog kita.
Memasang kolom komentar facebook dan Blog/Google +
Lalu bagaimana jika kita mau memasang kolom komentar facebook di blog tapi blog kita sudah mempunya kolom komentar blog atau Google +. jangan kawatir anda dapat menambahkan kolom komentar facebook tanpa harus menghapus salah satu kolom komentar lainnya. karena kolom komentar akan otomatis membuat tab dan mempermudah pengunjung memilih salah satu kolom komentar untuk memberi komen pad blog anda, contoh kolom komentar facebook dan blog di bawah ini.
Cara Memasang Kolom comentar Facebook di Blog
1. Masuk Ke Blogger
2. Masuk menu Dasboard dan pilih template
3. Lalu pilih Edit Html
4. Lalu Cari Kode Html <div class='comments' id='comments'> dan untuk mempermudah Ctrl + f
5. Lalu Copy Kode Script yang berada di bawah ini.
<div class='comments-tab' id='fb-comments' onclick='javascript:commentToggle("#fb-comments");' title='Comments made with Facebook'>
<img class='comments-tab-icon' src='http://static.ak.fbcdn.net/rsrc.php/v1/yH/r/eIpbnVKI9lR.png'/><fb:comments-count expr:href='data:post.url'/> Comments</div>
<div class='comments-tab inactive-select-tab' id='blogger-comments' onclick='javascript:commentToggle("#blogger-comments");' title='Comments from Blogger'>
<img class='comments-tab-icon' src='http://www.blogger.com/img/icon_logo32.gif'/> <data:post.numComments/> Comments</div>
<div class='clear'/>
</div>
<div class='comments-page' id='fb-comments-page'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><div id='fb-root'/>
<fb:comments expr:href='data:post.url' num_posts='2' width='550'/></b:if></div>
<div class='comments comments-page' id='blogger-comments-page'>
<script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/><script src='http://code.jquery.com/jquery-latest.js'/><meta content='ID FANSPAGE FACEBOOK' property='fb:admins'/><script type='text/javascript'>function commentToggle(selectTab) {$(".comments-tab").addClass("inactive-select-tab");$(selectTab).removeClass("inactive-select-tab");$(".comments-page").hide();$(selectTab + "-page").show();}</script>
<style>.comments-page { background-color: #f2f2f2;}#blogger-comments-page { padding: 0px 5px; display: none;}.comments-tab { float: left; padding: 5px; margin-right: 3px; cursor: pointer; background-color: #f2f2f2;}.comments-tab-icon { height: 14px; width: auto; margin-right: 3px;}.comments-tab:hover { background-color: #eeeeee;}.inactive-select-tab { background-color: #d1d1d1;}</style>
6. Letakan di bawah kode <div class='comments' id='comments'>
7. Ganti ID FANSPAGE FACEBOOK dengan id fanpage facebook anda.
8. Save template dan lihat hasilnya
TUTOR
" untuk mencari mencari id fanspage facebook yaitu dengan cara masuke fanpage facebook anda lalu di bagian Url akan muncul seprti ini https://www.facebook.com/pages/Anak-Browsingan/594013793981256?fref=ts. ambil nomer yang berada pada url tersebut karena itu adalah id fanpage facebook. anda juga bisa dengan cara masuk ke info halaman fanpage dan cari Id fanpage facebook ".
Bagamimana cukup mudah bukan cara memasang kolom komentar facebook pada blog. jika kolom komentar facebook tidak mau muncul pada blog lakukan dan ulangi langkah di atas dari awal dengan hati hati, semoga sukses dan selamat mencoba.
ADS HERE !!!